Senin, 04 April 2011

Lirik Lagu Kau yang Memilih Aku


Penyanyi cantik Syahrini telah berpisah dengan pasangan duetnya yaitu anang, dan kini dia merilis Lagu Kau Yang Memilih Aku yang kabarnya, lagu ini merupakan sebuah sindiran buat anang hermansyah, yang sempat memilih syahrini untuk menjadi pasangan duetnya. Syahrini yang termasuk penyanyi populer ditanah air, sudah banyak merilis lagu yang populer dimasyarakat, akankah terjadi Pada Lagu Kau Yang Memilih Aku, yang merupakan lagu terbarunya. Untuk lirik lagu selengkapnya, simak saja "Lagu Kau Yang Memilih aku" dibawah ini.



Lirik Lagu Syahrini - Kau Yang Memilih Aku

Cinta tak pernah sesakit ini
Cinta tak pernah seperih ini
Yang aku minta tulus hatimu
Bukan kau curangi aku

Rasa yang ada didalam hati
Tangis yang ada saat kusendiri
Inilah akhir kisah cintaku
Kisah bersamamu

Kau yang telah memilih aku
Kau juga yang sakiti aku
Kau putar cerita
Sehingga aku yang salah

Kau selalu permainkan wanita
Kau ciptakan lagu tentang cinta
Hingga semua tahu
Kau makhluk sempurna

Mungkinkah semua mereka tahu
Saat hatiku luluh kepadamu
Kau pergi dengan kisah yang baru
Dan kusimpan di ketulusan hati

Kau yang telah memilih aku
Kau juga yang sakiti aku
Kau putar cerita
Sehingga aku yang salah

Kau selalu permainkan wanita
Kau ciptakan lagu tentang cinta
Hingga semua tahu
Kau makhluk sempurna

Kau yang memilih aku
Kau yang memilih aku
Kau yang memilih aku

Kau yang telah memilih aku
Kau juga yang sakiti aku
Kau putar cerita
Sehingga aku yang salah

Kau selalu permainkan wanita
Kau ciptakan lagu tentang cinta
Hingga semua tahu
Kau makhluk sempurna

Kau yang telah memilih aku
Kau juga yang sakiti aku
Kau putar cerita
Sehingga aku yang salah

Kau selalu permainkan wanita
Kau ciptakan lagu tentang cinta
Hingga semua tahu
Kau makhluk sempurna

Demikianlah sekilas lirik lagu Kau yang Memilih aku, dan mungkin saja lagu ini memang benar lagu sindiran untuk anang. Jangan lewatkan juga lirik lainnya selain Lagu Kau yang memilih aku ini, di Lagu Bait Pertama - Sheila On 7.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

addme